Jurusan Filsafat Timur

Pusat kajian Filsafat dan Ilmu Agama Hindu.

Visi

  • Unggul dalam kajian Filsafat dan Ilmu Agama Hindu.

Misi

  • Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran untuk menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas dalam bidang filsafat dan Ilmu Agama Hindu.
  • Menyelenggarakan penelitian untuk pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan dalam bidang filsafat dan Ilmu Agama Hindu.
  • Menyelenggarakan pengabdian pada masyarakat sebagai wujud penerapan ilmu filsafat dan Ilmu Agama Hindu untuk kesejahteraan masyarakat.
  • Menyelenggarakan kerjasama dengan lembaga pendidikan tinggi lain, instansi terkait, dunia usaha dan industri.

Tujuan

  • Menghasilkan sistem pendidikan yang profesional dalam bidang Filsafat Hindu;
  • Menghasilkan lulusan yang kompeten dan kompetitif dalam bidang Filsafat Hindu;
  • Terwujudnya pengabdian pada masyarakat dalam bidang Filsafat Hindu.

Dra. Ni Wayan Sumertini, M.Ag

Ketua Jurusan Filsafat Timur

Ni Luh Gede Wariati, M.Fil.H

Sekretaris Jurusan Filsafat Timur